Kiat Menuju Kesuksesan

Kesuksesan adalah suatu perjalanan yang menciptakan nilai tambah untuk diri sendiri, dan masyarakat sekitar dalam rangka menuju kehidupan bahagia di alam setelah dunia. Ada Kata Bijak yang mengatakan “ Hanya Orang Yang Kaya Ilmu Dan Semangat, Yang Berani Menghadapi Tantangan Dan Resiko “ ini maksudnya bahwa kekayaan yang paling berharga adalah ilmu. Karena orang kaya harta sibuk menjaga hartanya, sementara orang yang kaya ilmu, ilmunya yang menjaga dirinya, demikian kata Sayidina Ali Bin Abi Thalib. Kesuksesan hanya akan Diinspirasi oleh orang yang punya Visi, Dimiliki oleh mereka yang Berkeyakinan mendalam Dilaksanakan oleh mereka yang Ikhlas Dimenangkan oleh mereka yang Berani Dimulai oleh mereka yang Cerdas Diraih oleh mereka yang sehat dan Kuat Dilalui oleh mereka yang memiliki Perencanaan yang matang Dilalui oleh mereka yang Bekerja Tuntas Digerakan olerh mereka yang memiliki Motivasi yang tinggi dan Dihasilkan melalui Kerja sama bersama Orang lain.

1 Response to "Kiat Menuju Kesuksesan "

kertajaticintaaulia.blogspot.com said...

Setujulah aku sih! karena kian tinggi pohon kian kencang terpaan angin