DEWAN GURU MA NURUSSYAHID KERTAJATI MAJALENGKA
MAKRO
MUSABAQAH FAHMIL QURAN (MFQ)
MTQ TINGKAT
KABUPATEN MAJALENGKA 2016
F.5
1.Orang- orang yang menjadi
pilihan Allah, yang dipercaya mengemban tugas keagaaman, tentulah akan diberi
pentunjuk dan dilapangkan dadanya untuk menerima islam. Sebaliknya mereka yang
sesat akan disempitkan dada dan hati mereka seakan-akan laksana mendaki langit.
Coba bacakan ayat yang berkaitan dengan hal tersebut ?
فَمَنْ يُرِدِ اللَّهُ أَنْ يَهدِيَهُ
يَشْرَحْ صَدْرَهُ لِلْإِسْلَامِ وَمَنْ يُرِدْ أَنْ يُضِلَّهُ يَجْعَلْ صَدْرَهُ
ضَيِّقًا
حَرَجًا كَأَنَّمَا يَصَّعَّدُ فِي
السَّمَاءِ كَذَلِكَ يَجْعَلُ اللَّهُ الرِّجْسَ عَلَى الَّذِينَ لَا
يُؤْمِنُونَ(125)
2. Soal :
Terjemahkan ayat berikut dengan baik dan benar!
(Q.S
Al-An'am : 140)
قَدْ خَسِرَ الَّذِينَ قَتَلُوا
أَوْلَادَهُمْ سَفَهًا بِغَيْرِ عِلْمٍ وَحَرَّمُوا مَا رَزَقَهُمُ اللَّهُ
افْتِرَاءً عَلَى اللَّهِ قَدْ ضَلُّوا وَمَا كَانُوا مُهْتَدِينَ(140)
Jawaban ; "Sesungguhnya
rugilah orang yang membunuh anak-anak mereka karena kebodohan lagi tidak
mengetahui, dan mereka mengharamkan apa yang telah Allah rizkikan kepada mereka
dengnan semata-mata mengada-adakan terhadap Allah. Sesungguhnya mereka sesat
dan tidaklah mereka mendapat petunjuk".
3. Coba bawakan
satu ayat al-Quran dengan lagu Rash ?
Jawaban : Benar/ salah
4.
Surat apa dan ayat berapa ?
اللَّهُ يَصْطَفِي مِنَ الْمَلَائِكَةِ
رُسُلًا وَمِنَ النَّاسِ إِنَّ اللَّهَ سَمِيعٌ بَصِيرٌ(75)
Jawaban
: Q.S. Al-Haj :75
5. Apakah yang
di maksud dengan fatratul wahyi, dan surat apa yang turun setelah itu ?
Jawaban : Fatrotul wahyi ialah
masa terputusnya wahyu ( terhenti ) wahyu setelah turunya surat Al- Muzzammil
selama 3 atau 2,5 tahun. Setelah itu turunlah surat Adh-Dhuha yang mengatakan :
Tuhanmu tidak meninggalkanmu dan tidak pula membencimu.
6. ahli waris :
seorang anak perempuan, dua orang anak laki-laki, istri dan ibu. Harta warisan
: rp. 240.000.000,-. Berapa bagian anak perempuan ?
jawaban :
rp. 34.000.000,-
7. Pada tahun
1256 M kota bagdad jatuh, siapakah pemimpin pasukan yang menghancurkanya ?
Jawaban : Hulagu Khan
8. Who is the
Governor of Lampung province ?
Jawaban : Sachruddin. ZP SH
9. Jika hukum
taklifi terdiri dari bentuk, sehingga sering disebut ahkam al-khamsah, berapa
bentuk hukum wadh'I ?
Jawaban : Sabab, syarat, mani',
rukhsah dan azimah, sah, fasad dan batal.
10Siapakah sultan yang berhasil
menglahkan tentara salib( pada salah satu perang salib ) dan berhasil merebut
kembali Yarussalem ?
Jawaban : Salahuddin Al- Ayubi
0 Response to "MAKRO MUSABAQAH FAHMIL QURAN (MFQ) MTQ TINGKAT KABUPATEN MAJALENGKA PADA PUTARAN BABAK FINAL 3"
Post a Comment